Kodim Aceh Utara Silaturahmi dan Komunikasi Sosial

Lhokseumawe, Jaringanberitaaceh.com – Kodim 0103/Aceh Utara bersilaturahmi dan komunikasi sosial (Komsos) dengan masyarakat, di Aula Saptamarga Makodim setempat, Rabu (09/2/2022).

Komandan Kodim 0103/Aut Letkol Arm Oke Kistiyanto SAP mengatakan kegiatan ini untuk memelihara dan meningkatkan hubungan TNI AD dengan komponen masyarakat, khususnya Forum Geuchik yang berada di wilayah Kodim 0103/Aut, sehingga hubungan yang harmonis dapat menggugah dan mengajak untuk berpartisipasi dalam pertahanan Negara.

“Semoga hubungan yang terjalin dengan baik selama ini bisa mempererat silaturahim, karena TNI tidak bisa berjalan sendiri tanpa adanya rekan-rekan sekalian dan masyarakat lainnya. Kebersamaan ini lah yang akan membangun kemanunggalan TNI dan rakyat,” pungkasnya.

Kemudian, lanjut Dandim selain menjalin silaturahim kegiatan ini juga sebagai bentuk apresiasi kepada forum geuchik, karena sudah ikut serta membantu pemerintah salahsatunya mensukseskan vaksinasi.

spot_img
spot_img
spot_img

TERBARU

spot_img
spot_img

BERITA TERHANGAT

BERITA MINGGUAN

spot_img
spot_img
spot_img
spot_img

BERITA TERKAIT

spot_img
spot_img
spot_img
spot_img

BERITA TERKAIT